Arsip Tag: daftar universitas

Daftar Universitas Terbaik di Brazil dan Beasiswa Full

Daftar Universitas Terbaik di Brazil dan Beasiswa Full – Brazil merupakan negara yang memiliki kualitas pendidikan terbaik di wilayah benua Amerika Selatan. Hal ini dapat dibuktikan beberapa universitas Brazil masuk dalam daftar 200 universitas terbaik di dunia. Sebagian besar universitas di Brazil terletak di kota-kota besar universitas di Brazil terletak di kota-kota besar seperti Rio de Janeiro, Campinas dan Sao Paulo. Memiliki gedung kampus yang terlihat modern serta dilengkapi dengan berbagai fasilitas pendukung.

1. Universidade de Sao Paulo

Universidade de Sao Paulo memiliki sebelas kampus yang tersebar di beberapa wilayah di Brazil di mana empat di antaranya terletak di Kota Sao Paolo. Di lansir dari laman Topuniversities, saat ini lebih dari 88.000 mahasiswa yang melanjutkan pendidikannya di Universidade de Sao Paulo. Pihak kampus juga menyediakan beberapa fasilitas umum dan pelayanan publik mulai dari museum, rumah sakit, bioskop hingga saluran TV. Hasil penelitian yang di lakukan oleh para mahasiswa di Universidade de Sao Paulo sangat berpengaruh dalam pengembangan ilmu di berbagai bidang di Brazil. Kampus ini juga banyak di minati oleh para pelajar asing dari banyak negara.

2. Universidade Federal do Rio de Janeiro

Universidade Federal do Rio de Janeiro sering juga di sebut dengan singkatan UFRJ. Secara keseluruhan, kampus ini menawarkan 157 program sarjana dan pascasarjana Universidade Federal do Rio de Janeiro memiliki lebih dari 56.000 mahasiswa dan 9.300 staf. Sedangkan jurusan paling favorit yang dapat kamu pilih di antara hukum, ekonomi dan filsafat. Terdapat juga tujuh museum dan laboratorium canggih yang di sediakan oleh pihak kampus sebagai sarana pendukung bagi mahasiswa untuk melakukan penelitian di bidang zoologi, paleontologi, botani dan lain-lain.

Baca Juga : Rekomendasi Universitas Terbaik di daerah Jambi dan Sekitarnya

3. University of Campinas

University of Campinas memiliki mahasiswa pascasarjana terbanyak di Brazil. Kampus ini lebih memusatkan penelitiannya pada bidang sains dan medis. Beberapa jurusan unggulan yang dapat kamu ambil di University of Campinas di antaranya kedokteran, biologi, teknik dan epistemologi. Kampus ini juga sangat di kenal berperan aktif dalam memberikan penyuluhan kepada masyarakat. Khsuusnya di bidang kesehatan, untuk menjadi mahasiswa di University of Campinas, para siswa harus melewati seleksi yang cukup ketat.

4. Federal University of Minas Gerais

Federal University of Minas Gerais menjadi salah satu lembaga pendidikan tertua di Brazil. Kampus ini di bangun pada tahun 1927 dan mempunyai visi untuk mengembangkan ilmu pengetahuan melalui penelitian yang sering di lakukan oleh pihak kampus. Saat ini Federal University of Minas Gerais menyediakan lebih dari 180 program untik tingkat sarjana, pascasarjana hingga doktor. Setiap tahunnya, pihak kampus juga menyediakan program pertukaran pelajar ke luar negeri.

5. Federal University of Rio Grande do Sul

Federal University of Rio Grande do Sul merupakan universitas terbesar di negara Brazil yang memiliki 29 kampus dan 300 gedung yang tersebar di beberapa kampus dan 300 gedung yang tersebar di beberapa wilayah. Selain itu kampus ini juga menawarkan banyak fasilitas di antaranya 500 laboratorium, 33 pustaka, museum, observatorium dan lain-lain. Yang menariknya Universitas ini memberikan sebanyak 43.000 beasiswa kuliah gratis kepada lebih dari 43.000 mahasiswa yang menempuh pendidikan untuk program sarjana dan pascasarjana. Itulah beberapa universitas terbaik yang terdapat di Brazil di bandingkan dengan negara-negara di Amerika Selatan lainnya, Brazil memiliki kampus dengan kualitas lebih baik dan memiliki penawaran fasilitas serta beasiswa yang menarik.

 

Daftar Perguruan Tinggi Swiss untuk Mahasiswa Internasional

Daftar Perguruan Tinggi Swiss untuk Mahasiswa Internasional – Swiss adalah salah satu negara paling indah di dunia. Ini juga tempat yang bagus untuk menjadi pelajar. Meskipun ada banyak universitas yang dapat di pilih di Swiss. Kami akan mempersempit pilihan dengan 8 pilihan universitas terbaik di Swiss untuk pelajar Internasional. Negara yang terkurung daratan di Jantung Eropa adalah salah satu negara terindah di Eropa. Ia selalu menjadi yang terdepan dalam inovasi, perdagangan dan sains. Oleh karena itu tidak mengherankan jika telah melahirkan beberapa universitas unggulan. Menawarkan siswa internasional peneidikan yang sangat baik di beberapa institusi hebat. Memiliki pemandangan alam yang menakjubkan, kota-kota yang luar biasa dan sejarah yang kaya.

1. Swiss Federal Institute of Technology

ETH Zurich merupakan salah satu universitas paling bergengsi di Swiss dan salah satu universitas tertua. Di dirikan pada tahun 1855 oleh Anggota Dewan Federal Swiss Jacob Burckhardt dan sejak saat itu di kenal sebagai tempat lahirnya inovasi. Karena telah menghasilkan beberapa pemikir terhebat di bidang sains dan teknologi. Universitas ini berlokasi di Zutich, kota terbesar di Swiss dengan populasi sekitar 400.000 jiwa. Akibatnya, ETH memiliki jumlah siswa yang relatif kecil, yaitu sekitar 10.000 siswa. Bahasa utama pengajarannya menggunakan bahasa Jerman, namun sebagian besar program magister dan doktoral juga di tawarkan dalam bahasa Inggris.

2. Swiss Federal Institute of Technology

Institut Teknologi Federal Swiss adalah universitas riset publik di Lausanne, Swiss. Universitas terbesar kedua di Swiss setelah ETH Zurich, EPFL memiliki 18 fakultas dan sekolah. Merupakan salah satu universitas paling beragam di Eropa, dengan mahasiswa yang di laporkan berasal dari lebih 125 negara berbeda dan lebih dari 50% profesornya berasal dari negara lain di seluruh dunia. Kampus mereka terletak di sebelah Danau Jenewa, yang memberikan siswa akses ke banyak kesempatan musik menarik. Termasuk konser di tempat-tempat terdekat seperti Victoria Hall atau L’Auditorium Stravinsky, sepanjang tahun.

Baca Juga : Rekomendasi Universitas Di Arab Saudi Yang Terbaik

3. University of Zurich

University Zurich adalah universitas yang di akui secata internasional di kota Zurich. Ini menawarkan berbagai macam kursus dan program yang dapat di selesaikan oleh siswa lokal dan internasional. Memiliki lebih dari 28.000 mahasiswa dari seluruh dunia yang belajar di sana. Termasuk lebih dari 2.000 mahasiswa pertukaran asing yang datang setiap tahun untuk belajar di UZH. Kategori mata pelajaran teratas di universitas ini meliputi Anatomi dan Kedokteran Gigi, Kedokteran, Fisiologi & Farmasi dan Psikologi dan Ilmu Saraf. Beberapa dari kursus ini di ajarkan dalam bahasa Inggris kepada mahasiswa internasional.

4. University of Bern

Universitas Bern adalah yang tertua di Swiss, di dirikan pada tahun 1460 sebagai sekolah teologi. Saat ini universitas ini menawarkan lebih dari 100 program gelar dan memiliki 18.576 mahasiswa dari seluruh dunia. Kampusnya dapat di capai dengan perjalanan singkat dari pusat kota Bern yang memiliki banyak toko dan restoran serta dekat dengan stasiun kereta api dan pusat kota. Memiliki beragam kegiatan budaya yang tersedia bagi siswa di setiap tingkatan.

5. Universitas Basel

Universitas Basel terletak di Kota Basel yang indah dan bersejarah yang di pilih oleh National Geographic sebagai salah satu kota terindah di dunia. Di dirikan oleh Paus Pius II pada tahun 1460 menjadikannya salah satu universitas tertua di dunia. Kampusnya sendiri berfokus pada keberlanjutan. Mengingat sejarahnya yang kaya tidak heran jika universitas ini menduduki peringkat salah satud ari sepuluh universitas terbaik di Swiss.

Daftar Universitas New York untuk Siswa Internasional

Daftar Universitas New York untuk Siswa Internasional – New York, merupakan kota yang tidak pernah tidur, bukan hanya menjadi simbol kehidupan metropolitan yang dinamis. Tetapi juga menjadi tujuan impian bagi banyak siswa di seluruh dunia. Menawarkan lebih dari sekedar suasana kota yang ramai. Menawarkan juga berbagai pilihan institusi pendidikan tinggi yang tidak hanya unggul dibidang akademik tetapi juga berperan penting dalam perkembangan inovasi, penelitian dan pengaruh sosial.

1. Columbia University

Terletak di kawasan Manhattan, Columbia University adalah salah satu universitas Ivy League yang paling bergengsi di dunia. Di dirikan pada tahun 1754 sebagai King’s College. Universitas ini menjadi institusi tertua di New York dan tertua kelima di Amerika Serikat, adalah salah satu universitas terbaik di New York. Bahkan di Amerika Serikat. Dengan peringkat ke-7 dalam QS World University Rankings. USA 2021, Columbia University menempati posisi pertama di New York. Sebagai anggota dari Liga Ivy, universitas ini dikenal sebagai pusat penelitian terkemuka di dunia.

2. New York University

New York University adalah salah satu universitas paling bergengsi di Amerika. Dengan peringkat ke-38 dalam QS World University Rankings, NYU menempati posisi ke-9 di Amerika dan ke-2 di New York. Di kenal akrena keberagaman mahasiswanya serta pendekatan inovatif dalam pendidikan. Berlokasi di jantung Manhattan memiliki kampus di seluruh dunia, termauk di Abu Dhabi dan Shanghai. Dengan program-program unggulan dalam seni, bisnis dan hukum. Menarik mahasiswa internasional yang tertarik dengan dunia globalisasi. Tisch School of the Arts Stern School of Business dan School of Law NYU adalah beberapa sekolah terbaik di dunia di bidang masing-masing.

Baca Juga : Cara Kuliah Ke Luar Negeri Agar Bisa Lolos

3. Cornell University

Cornell University adalah salah satu universitas Ivy League yang terletak di Ithaca, New York. Meskipun kampus utamanya berada jauh dari pusat kota New York, Cornell tetap berperan penting di New York City melalui kampus teknologi inovatifnya. Nah, Cornell Tech yang berlokasi di Roosevelt Island. Didirikan pada tahun 1865, di kenal karena pendekatan multidisipliner  dalam pendidikan. Di kenal sebagai universitas Amerika pertama yang menawarkan gelar kedokteran hewan dan juga sebagai universitas pertama yang mengajar bahasa Far-Eastern. Menawarkan program studi yang snagat beragam mulai dai pertanian hingga kedokteran dan dikenal dengan program co-op yang memungkinkan mahasiswa mendapatkan pengalaman kerja sambil kuliah.

4. Fordham University

Fordham University adalah universitas Katolik Jesuit yang berlokasi di Bronx. Dengan kampus cabang di Manhattan dan Westchester, di kenal karena pendidikan humaniora dan etika yang kuat. Menekankan pada pengembangan intelektual dan spiritual. Menawarkan program studi yang beragam dari business dan hukum hingga seni dan sains. Merupakan salah satu yang paling di hormati di New York dan program-program bisnis serta psikologi di Fordham juga di akui. Kampus utamanya, Rose Hill menawarkan suasana kampus tradisional di tengah hiruk-pikuk kota besar.

5. The City University of New York

The City University of New York atau CUNY adalah sistem universitas publik terbesar di New York yang terdiri dari 25 kampus di seluruh kota. Universitas ini menawarkan pendidikan terjangkau namun berkualitas tinggi. Memiliki program-program unggulan dalam bisang hukum, pendidikan dan kesehatan masyarakat. Di kenal karena komitmennya terhadap pendidikan inklusif. Menawarkan akses pendidikan yang terjangkau bagi masyarakat kota termasuk mahasiswa yang datang dari latar belakang ekonomi beragam. Program-program unggulan mencakup berbagai bidang dari ilmu sosial hingga teknologi dengan komitmen besar terhadap riset yang berkaitan dengan masalah urban dan masyarakat.